Skip to content

ノートDwinar

Hidup tuh bercanda, yang serius cuma mati

Menu
  • Home
  • Admin Server
    • Debian
    • RedHat
    • Ubuntu
    • Zimbra
  • Blog
  • Buku & Publishing
  • About
  • Contact
  • Privacy Policy
Menu

Cara Membuat VPS di Google Cloud Platform

Posted on November 9, 2018November 21, 2018 by dwinar

Google Cloud Platform adalah layanan cloud dari Google yang terdiri dari berbagai produk seperti Compute, Storage, Networking, Big Data, Machine Learning, dan IoT. Pada tutorial kali ini saya akan memberikan bagaimana cara membuat VPS (Virtual Private Server) di Google Cloud Platform.

Login ke google cloude dengan link berikut https://console.cloud.google.com

Selanjutnya anda masuk ke Console Google Cloud. Menu membuat VPS atau virtual machine berada di Compute Engine | VM instances | Create Instance. Sebelum anda membuat VM, anda harus mendekrasikan spek yang akan digunakan untuk VM. Berikut penjelasanya.

Name, Ini akan menjadi nam VM (Virual Machine) sekaligus sebagi hostname.
Zone, Merupakan tempat dimana server akan diinstal. Lokasi ini berpengaruh dengan biaya sewa VPS nya. Saran saya bijaklah dalam memilih tempat VPS nya, pilih sesuai dengan budget anda. Untuk info lengkap biasa sewa harganya disini.
Machine type, spesifikasi CPU (processor) dan RAM. Klik Customize untuk mengubah spesifikasi.
Boot disk, pilih sistem operasi dan besaran kapasitas disk sistem.

Identity and API access, aplikasi yang berjalan dalam VM instance ini dapat diatur agar bisa mengakses Cloud API. Akses API ini bisa dinonaktifkan dengan memilih No service account.
Firewall, centang Allow HTTP traffic dan Allow HTTPS traffic jika ingin mengijinkan akses ke web server.

VPS atau VM instances sudah aktif. External IP merupakan public IP dari VPS, dan Internal IP merupakan private IP dari VPS.

Anda dapat melakukan remote shell ke VPS melalui SSH client di browser. Jadi jika ada masalah tidak bisa me-remote VPS melalui SSH client dari desktop anda masih bisa mengaksesnya melalui browser. Untuk aksesnya klik SSH | Open in browser window. Berikut tampilan remote SSH browser milik google.

Anda dapat melihat Monitoring penggunaan CPU, Network, dan Disk pada panel sebelah kanan.

Untuk mengubah machine type atau spesifikasi CPU dan RAM, VM instance harus dimatikan atau di-stop terlebih dahulu VM nya.

selamat mencoba.

2 thoughts on “Cara Membuat VPS di Google Cloud Platform”

  1. Ilham says:
    April 17, 2020 at 7:02 pm

    registrasinya harus ada kartu kredit ya mas

    Reply
    1. dwinar says:
      April 24, 2020 at 7:11 pm

      HI Ilham,
      Jika mempunyai kartu kredit bisa menggunakan kartu kredit mas. Jika tidak punya saran saya bisa menggunakan kartu Jenius, saya menggunakan itu.

      Reply

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts

  • Instalasi T-Pot Honeypot Framework
  • Ulang Tahun Excellent 9
  • Cara Setting DNS over HTTPS
  • Cara Upgrade OS Mikrotik
  • Membersihkan Sampah Pada Docker

Recent Comments

  • raihan irfan on Cara Install Docker Toolbox di Windows 10 Home
  • dwinar on Instalasi T-Pot Honeypot Framework
  • dwinar on Instalasi T-Pot Honeypot Framework
  • dwinar on Cara Replikasi Database Master – Slave
  • manda on Cara Replikasi Database Master – Slave

Categories

  • Admin Server
  • Blog
  • Debian
  • RedHat
  • Ubuntu
  • Zimbra

Archives

  • January 2021
  • September 2020
  • June 2020
  • May 2020
  • April 2020
  • March 2020
  • February 2020
  • January 2020
  • December 2019
  • November 2019
  • October 2019
  • September 2019
  • August 2019
  • July 2019
  • June 2019
  • May 2019
  • April 2019
  • March 2019
  • February 2019
  • January 2019
  • December 2018
  • November 2018
  • October 2018
  • September 2018
  • August 2018
  • July 2018

Tags

BBB Blog CentOS CentOS 8 Cockpit cPanel DataBases docer Docker Docker CE Docker Private Registry Docker Toolbox fail2ban Gnome google cloud Honeypot Jitsi Kubernetes Let’s Encrypt Linux lsync MariaDB Mikrotik Nakivo NextCloud Open Source OpenSUSE Redhat RedHat 7 S/MIME SSH SSL T-Pot Ubuntu Video Conference Web Server WFH WHM Windows Zextras Zimbra Zimbra Docs Zimbra Drive Zimbra Drive v2 Zimbra NE
November 2018
MTWTFSS
 1234
567891011
12131415161718
19202122232425
2627282930 
« Oct   Dec »
© 2023 ノートDwinar | Powered by Minimalist Blog WordPress Theme