Pada tutorial kali ini akan membahas tentang cara menginstal PHP di RedHat 7. PHP sendiri digunakan sebagai bahasa pemrograman untuk web server. Ok langsung saja berrikut adalah langkah – langkahnya adalah sebagai berikut :
# Install php
yum -y install php php-mbstring php-pear
# Konfigurasi php.ini
nano /etc/php.ini
Kebaris 878 rubah ke timezone anda
;date.timezone = "Asia/Jakarta"
# Pengujian
Buat halaman pengujian PHP dan akses dari PC klien dengan browser
nano /var/www/html/index.php
Isi dengan kebutuhan anda
<html> <body> <div style="width: 100%; font-size: 40px; font-weight: bold; text-align: center;"> <?php <print Date("Y/m/d");> ?> </div> </body> </html>
Hasil di Klient
Demikian tutorian dari. Terimakasih telah membaca